Peran Motivasi Belajar Anak Berkebutuhan Khusus (Tunarungu/Tuli) di SLB B Negeri Tulungagung

Alditiyo Kelvin Ramadhan, Muhammad Anasrulloh

Abstract


Motivasi belajar adalah salah satu komponen yang mempengaruhi seberapa efektif pembelajaran. Peserta didik akan belajar dengan serius jika mereka sangat termotivasi untuk belajar. Motivasi dalam belajar berfungsi sebagai pendorong dan mengarahkan tindakan serta memilih tujuan belajar yang dianggap paling bermanfaat bagi kehidupan individu. Para ahli sepakat bahwa elemen-elemen yang memengaruhi dan memandu perilaku adalah fokus dari teori motivasi. Anak tunarungu/tuli adalah individu yang mengalami kesulitan dalam mendengar yang disebabkan oleh tidak berfungsinya sebagian atau seluruh alat pendengaran, oleh sehingga mereka mengalami kesulitan dalam menggunakan indera pendengarannya dalam kehidupan sehari-hari. Penelitian ini menerapkan metode penelitian kualitatif dengan naturalistik karena penelitiannya dilakukan pada kondisii yang alamiah (natural setting) disebut juga sebagai metode etnografi komunikasi secara holistik, karena pada awlanya metode ini lebih banyak digunakan untuk penelitian mencakup beragan aspek beserta hubungan. Hasil dari penelitian dapat disimpulkan bahwa: (1) Pembelajaran yang efektif hanya dapat terjadi apabila peserta didik berinteraksi dengan guru mereka dan belajar secara aktif. Dengan berdasarkan hasil observasi yang telah diperoleh peneliti di lapangan ada beberapa yang respon peserta didik terhadap pembelajaran bahasa indonesia, matematika, ipa dan pembelajaran vokasi karena mereka menyenangkan sehingga meningkat semangat dan belajar, (2) Motivasi belajar yang ditujuan oleh peserta didik anak berkebutuhan khusus bahkan anak yang termotivasi lebih semangat dalam pelajaran di lingkungan SLB B Negeri Tulungagung.               


Keywords


Motivasi Belajar, Tunarungu/Tuli

Full Text:

PDF

References


Badiah, L. I., & Rafikayati, A. (2022). Pelatihan Layanan Pembelajaran Adaptif Pada Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Setting Pendidikan Inklusi. Kanigara, II(1), 66. https://jurnal.unipasby.ac.id/index.php/kanigara/article/view/4906

Ketut, N., & Eka, S. (2023). JURNAL PENDIDIKAN INKLUSI Citra Bakti. 1, 11–19.

Rahman, S. (2021). Pentingnya Motivasi Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar. Merdeka Belajar, November, 289–302.

Reflektif, M. M., & Berbahasa, K. (2023). Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berbahasa melalui metode. 5(2), 1262–1265.

Silmi, S. (2022). Manajemen Pendidikan pada Keluarga Anak Tuli di Desa Bandung Sruni, Alian, Kebumen. Agustus 2022, 2(2), 54–60.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan.

Sugiyono, D. (2015). Metode Penelitian KuantItatif Kualitatif dan R&D.




DOI: https://doi.org/10.5281/zenodo.12207693

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Alditiyo Kelvin Ramadhan, Muhammad Anasrulloh

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

 


Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial

ISSN : 3025-6704